Pantai #1

Akhirnya setelah beberapa kali tidak jadi
Alhamdulillah menginjakkan kaki lagi di pantai
Kali ini istimewa, sangat senang sekali
Bersama Nahla tersayang 💕

Kali pertama Nahla merasakan sentuhan pasir pantai
Kali pertama Nahla merasakan dingin deburan ombak
Menyenangkan! 

Tidak ada drama takut atau yang lainnya
Yang ada hanya teriakan suka cita
Terima kasih senantiasa mudah beradaptasi nak

Birunya menawan meski tanpa awan
Langitnya cerah, indah

Semoga ada kesempatan lagi
Ada waktu kembali
Bermain lagi


Komentar

Postingan Populer